Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dibuka menguat pada perdagangan Senin (21/7). Pukul 09.00 WIB, IHSG menguat 56,26 poin atau 0,77% ke 7.364,26.
IHSG ditutup menguat 24,89 poin atau 0,34% ke 7.311,91 pada hari ini (18/7) dengan indeks teknologi menguat paling tinggi
IHSG melaju kencang di sesi pertama perdagangan Jumat (18/7), dengan kenaikan lebih dari 1% dan mencetak rekor tertinggi baru
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup menguat 95 poin atau 1,32% ke 7.287,02 pada akhir perdagangan Kamis (17/7).