Untuk mencapai target, PT Sumber Tani Agung Resources Tbk (STAA) menambah kapasitas produksi melalui pengoperasian pabrik kelapa sawit baru.
Kinerja PT Sumber Tani Agung Resources Tbk (STAA) tahun 2024 didorong penguatan harga minyak kelapa sawit alias crude palm oil (CPO).
PT Sumber Tani Agung Resources Tbk (STAA) membukukan pertumbuhan kinerja hingga dua digit sepanjang 2024.
Sumber Tani Agung Resources (STAA) catat produksi tandan buah segar (TBS) sebanyak 1.047.629 alias 1,04 juta ton di tahun 2024