BEI menghentikan sementara atau suspensi saham PT Remala Abadi Tbk (DATA), PT Golden Flower Tbk (POLU) dan PT Tira Austenite Tbk (TIRA)
Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka suspensi saham PT Golden Flower Tbk (POLU) dan PT Fimperkasa Utama Tbk (FIMP).
POLU menggandeng Oracle Dermatology dari Korea Selatan.dan berupaya menghadirkan layanan dermatologi internasional di Indonesia.
PT Golden Flower Tbk (POLU), perusahaan yang bergerak di industri garmen, secara resmi memasuki sektor kesehatan dan kecantikan.